puisi Harapan

Asa itu mulai merayap
Asa itu mulai menjalar....
Asa itu mulai menelusup
Asa itu mulai mengendap

Aku tak kuasa lagi
Aku tak mampu lagi

tuk menahannya, tuk membendungnya...

Tolong...tolonglah aku...
Asaku hampir sirna

Related Posts

0 Response to "puisi Harapan"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel